Amuk Badai Porak-porandakan Kobar

Puluhan Pohon Tumbang, Ratusan Rumah Warga Terdampak

BADAI PANGKALAN BUN
TERDAMPAK: Rumah warga yang ambruk saat hujan badai menghantam Kabupaten Kotawaringin Barat, Minggu (22/10) siang. (ISTIMEWA/RADAR SAMPIT)

Sementara itu, Kabid Logistik dan Kedaruratan BPBD Kobar Martogi Sialagan saat dihubungi belum memberikan keterangan terkait fenomena alam yang terjadi. (tyo/ign)

Dampak Hujan Badai di Kobar

  • Puluhan pohon tumbang hingga menutup total sejumlah ruas jalan.
  • Atap rumah warga beterbangan disapu angin.
  • Ada rumah warga yang ambruk.
  • Jamban apung di DAS Arut terbawa angin dan tenggelam ke dasar sungai.
  • Sejumlah sekolah rusak bagian atapnya.
  • Sejumlah tiang listrik tumbang dan banyak pohon yang menimpa jaringan.


Baca Juga :  Didampingi Dua Dirjen dan LSM Lingkungan Hidup, Menteri LHK Mendadak Kunjungi Kinipan

Pos terkait