Peristiwa gantung diri yang menghebohkan warga tersebut hanya berselang dua hari setelah seorang pemuda di Desa Eka Bahurui, F (31), juga mengakhiri hidupnya dengan cara yang sama, Senin (17/7) lalu. Diduga pria itu bunuh diri karena persoalan asmara. (sir/hgn/ign)
Geger Bunuh Diri Lagi, Mayat Pria Tanpa Identitas Tergantung di Bawah Pohon
