”Kami minta hukuman berat. Selama ini yang diproses adalah orang-orang yang merupakan kaki tangannya saja, tetapi sekarang kami berhasil mengungkap dan menangkap otaknya,” ujarnya.
Lebih lanjut Saleh mengatakan, setelah penangkapan Saleh, peredaran narkoba di kawasan Puntun menurun. Selain itu, jaringan Saleh terindikasi tengah melarikan diri.
”Kami akan selalu serius memberantas narkotika. Tidak hanya di wilayah Palangka Raya saja, tetapi seluruh wilayah di Kalteng,” tegasnya. (daq/ign)