Salah satu perwakilan korban, Lindung Sijaba mengatakan, pihaknya meminta bantuan Polda Kalteng untuk memanggil terlapor dan dibawa ke Kalteng. Informasinya, ada sekitar seribu orang lebih yang tertipu hingga di pelosok daerah. Anggota investasi itu tersebar di Kotim, Gunung Mas, Kasongan, Kapuas, Murung Raya, dan Palangka Raya. (daq/ign)
Kelanjutan Perkara Investasi Bodong dengan Korban Seribu Orang Lebih di Kalteng
Polisi Masih Menyelidiki, OJK Ingatkan Warga soal Investasi Berbahaya
