Perlawanan Sengit Haji Asang setelah Ditersangkakan

Kisah Penyimpangan Proyek Jalan di Pedalaman Katingan (4)

Perlawanan Sengit Haji Asang
MELAPOR: Asang Triasha didampingi penasihat hukumnya Sukarlan Fachri Doemas melaporkan dugaan kriminalisasi kepada Komisi Kejaksaan RI, Jumat (11/3). (IST/RADAR SAMPIT)

”Pelapor (Asang, Red) merasa diperlakukan secara diskriminatif dan sewenang-wenang oleh penyidik Kejati Kalteng. Ada apa dengan penyidik Kejati Kalteng? Seperti inikah wajah penegak hukum, khususnya penyidik di Kejati?” tegas Rahmadi. (ign/bersambung)



Baca Juga :  Catat Ini!!! Tak Ada Toleransi untuk Pembakar Lahan

Pos terkait