”Kami mengimbau pekerja bandara dan masyarakat sekitar tidak beraktivitas di saluran air tersebut, karena sangat berbahaya. Apalagi saat ini musim hujan, debit air bisa naik dengan cepat dan arusnya sangat kuat,” katanya. (***/ign)
Tenggelamnya Staf Infrastruktur Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya
Niatnya Bersihkan Drainase dari Sampah dan Rumput, Langsung Ditelan Derasnya Arus
