‘The Cak Di Nusantara’ Hadir dengan Konsep Breakfast, Lunch, Dinner 

cak di
GRAND OPENING: Bupati Kotim Halikinnor saat menghadiri Grand Opening The Cak Di Nusantara di Jalan Jenderal Sudirman Km 0,5 Sampit, Selasa (26/12/2023). (YUNI/RADAR SAMPIT)

Halikinnor menambahkan, majunya wisata kuliner akan berdampak secara langsung terhadap kesejahteraan masyarakat dan kemajuan daerah Kotim.

“Pemerintah daerah akan selalu mendukung laju perkembangan usaha dari berbagai sektor dengan cara meningkatkan daya tarik wisata, salah satunya yaitu berupaya menggelar dan menjadi tuan rumah event-event baik tingkat kabupaten, provinsi, bahkan nasional sehingga dapat meningkatkan pasar ekonomi dan bisnis di Kotim,” tutupnya. (yn/yit)

Bacaan Lainnya

 



Baca Juga :  Jelang Pelaksanaan UCI Eliminator World Cup 2024 di Palangka Raya

Pos terkait