Harga Rotan Membaik, Petani Berharap Tak Merosot Lagi

harga
MENJANJIKAN: Aktivitas pekerja rotan di Terantang. Harga rotan belakangan ini memiliki nilai jual yang bagus. (HENY/RADAR SAMPIT)

Nilai jual rotan dipasaran yang cukup stabil membawa angin segar bagi para petani dan pengepul. ”Petani hanya berharap harga tetap stabil. Kalau bisa harga jual rotan bisa naik lagi. Ini saja kami sudah sangat bersyukur, dapur mengepul setiap hari. Petani diharapkan bisa sejahtera dari hasil rotan,” tandasnya. (hgn/ign)



Baca Juga :  Harga Karet dan Rotan di Tingkat Petani Masih Terpuruk

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *