PT TAN dan Manggala Agni Gelar Pelatihan Penanggulangan Karhutla

Pelatihan Penanggulangan Karhutla
CEGAH KARHUTLA : PT Trieka Agro Nusantara (TAN) bekerja sama dengan Balai Pengendalian Perubahan Iklim dan Kebakaran Hutan dan Lahan Manggala Agni Kalimantan (BPPIKHL) laksanakan bimbingan teknis langsung baik secara teori maupun praktik di lapangan.(ISTIMEWA/RADAR PANGKALAN BUN)

Kemudian setiap tahun PT. TAN bersama Muspika Kecamatan Lamandau juga memberikan pelatihan pencegahan Karhutla kepada tiga Kelompok Tani Peduli Api (KTPA) di desa binaannya, yaitu Desa Panopa, Desa Karang Taba, dan Desa Kawa. Kegiatan pelatihan ini dilakukan agar Tim Satgas dapat bekerja sama dengan KTPA dalam penanganan pencegahan bencana api.

Selain itu perusahaan telah memiliki sistem peringatan dan deteksi dini akan bahaya kebakaran dan juga telah memenuhi sarana dan prasarana untuk penanggulangan kebakaran sesuai dengan ketentuan pemerintah.

Bacaan Lainnya

Seluruh kegiatan pencegahan Karhutla ini merupakan satu rangkaian program dari Desa Makmur Peduli Api (DMPA) yang bertujuan untuk memberdayakan ekonomi desa agar dapat tumbuh makmur dan juga mencegah terjadinya bencana kebakaran. (sam/sla)

 



Baca Juga :  Kapolres Kobar: Pastikan Anak Berada di Rumah Sebelum 22.00 WIB

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *